Respons Penyerangan Mabes Polri oleh Terduga Teroris, Polda Jabar Perketat Pengamanan

- 31 Maret 2021, 21:27 WIB
abid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago.
abid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago. / ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi/

PR BEKASI - Kepolisian Daerah (Polda) Jawa barat (Jabar) mengatakan bahwa pihaknya akan memperketat keamanan di lingkungan kepolisian, terkait serangan terduga teroris di Mabes Polri, Jakarta.

Kombes Pol Erdi A Chaniago selaku Kabid Humas Polda Jabar mengatakan pihaknya telah mengerahkan pasukan untuk memperketat keamanan melalui Kapolda Jabar Irjen Pol Ahmad Dofiri.

"Tadi Pak Kapolda sudah memerintahkan untuk meningkatkan keamanan semua polres di Jawa Barat," kata Ahmad Dofirid di Bandung, dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari Antara, pada Rabu, 31 Maret 2021.

Markas Polda Jabar yang terletak di jalan Soekarno-Hatta, Kota Bandung, Jawa Barat ini lokasi masuknya ke Kecamatan Gedebage Kota Bandung paling timur.

Baca Juga: Gadis Tunarungu jadi Korban Pencabulan Oknum Linmas di Bekasi

Baca Juga: Ajak Generasi Muda Hilangkan Stigma Buruk 'Pinjaman Online', OJK Beberkan Jasa Keuangan Digital yang Aman

Baca Juga: Saling Ejek di Pesta Ulang Tahun, Satu Orang Tewas Akibat Aksi Tawuran di Cipinang

Kombes Pol Ulung Sampurna Jaya selaku Kapolrestabes Bandung mengatakan bahwa penjagaan ketat dilakukan di sekitar Markas Polrestabes Bandung.

"Kami tingkatkan pengamanan. Dengan dilakukan penjagaan ketat," ujar Kombes Pol Ulung melalui AKBP Asep Pujiono.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x