Menteri Agama Baru Dinilai Masih Muda, Musni Umar Sampaikan Empat Harapan kepada Gus Yaqut

- 24 Desember 2020, 13:30 WIB
Menteri Agama Republik Indonesia baru, Yaqut Cholil Qoumas.
Menteri Agama Republik Indonesia baru, Yaqut Cholil Qoumas. /Instagram gusyaqut

"Kementerian agama sudah banyak menterinya yang masuk penjara, ambilah pelajaran dari peristiwa tersebut agar tidak terulang," ucapnya.

Baca Juga: Sebut Menag untuk Menggebuk Islam, Said Didu Akhirnya Minta Maaf dan Hapus Cuitannya

Perlu diketahui, Badan Kepegawaian Negara (BKN) pada tahun 2018 melansir data jumlah sebaran koruptor berstatus aparatur sipil negara (ASN). 

Dalam catatan BKN per 12 September 2018, terdapat 2.357 ASN yang terlibat tindak pidana korupsi.

Kemenag yang saat itu masih dipimpin Lukman Hakim Saifuddin menempati posisi kedua sebagai kementerian dengan jumlah ASN terbanyak yang terlibat kasus korupsi (14 orang).

Baca Juga: Sebut Said Didu Tak Bisa Bedakan Islam dengan Kelompok Islam, Guntur Romli: Apa Dia Bodoh Mutlak

Posisi Kemenag dikalahkan Kementerian Perhubungan yang menempati posisi pertama (16 orang).***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah