Soal 'Mabuk Agama', Musni Umar kepada Hendropriyono: Keterlaluan, Rajin Beragama Dianggap Mabuk

- 28 Desember 2020, 13:06 WIB
Musni Umar (kanan) yang mengkritik eks Jenderal TNI AM Hendropriyono (kiri) soal ucapan mabuk agamanya.
Musni Umar (kanan) yang mengkritik eks Jenderal TNI AM Hendropriyono (kiri) soal ucapan mabuk agamanya. /Kolase foto dari Twitter @musiumar dan Instagram @am.hendropriyono

Baca Juga: Pelempar Bom Molotov ke Masjid Disebut Idap Gangguan Jiwa, Hidayat Nur Wahid: Modus Lama!

Musni Umar juga menyarankan, seharusnya pemerintah dan aparat tidak melakukan tindakan-tindakan yang memancing respons publik dan kemudian jangan melabeli respons tersebut sebagai radikalisme atau ekstremisme.

"Jangan ada lagi peristiwa-peristiwa kalau orang demo kemudian ditangkap, kemudian bahkan ada pembunuhan 6 laskar FPI, mudah-mudahan segera bisa diungkapkan," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah