PDIP Beri Rapor Merah Anies Baswedan, Relfy Harun: Berarti Memang Gubernur Gagal

- 1 Januari 2021, 18:06 WIB
Refly Harun (kanan) yang menyebut Anies Baswedan (kiri) telah gagal.
Refly Harun (kanan) yang menyebut Anies Baswedan (kiri) telah gagal. /Kolase foto dari ANTARA/Wahyu Putro A dan YouTube Refly Harun

"Jadi kalau mau melakukan kritik, memang kritik tersebut haruslah kritik yang didasarkan pada data dan angka, sehingga dia justified untuk dikatakan sebagai sebuah kritik. Saya suka ketika kritik itu menyertakan angka-angka," tuturnya.

Namun bicara soal partai yang kerap memusuhi Anies Baswedan, ia mengaku bahwa saat ini terdapat dua partai yaitu, PDIP dan PSI yang getol mengkritik Anies.

Baca Juga: F-PDIP Nilai Kinerja Anies Baswedan Buruk, Refly Harun: Mungkin Itu Juga Cerminan di Tingkat Pusat

"Kesimpulan yang sama untuk Anies Baswedan barangkali akan ada juga di 2021, 2020 karena pada dasarnya PDIP dan PSI adalah partai-partai garis keras terhadap pemerintahan Anies Baswedan," tutup Refly Harun.

Perlu diketahui, PDIP menyebutkan lima indikator jeleknya kinerja Gubernur Anies, yaitu:

1. Penyediaan rumah rakyat.
2. Penyediaan lapangan kerja.
3. Angka kemiskinan naik.
4. Nilai NPS JakLingko -3.07 persen (negatif).
5. Intoleransi di dunia pendidikan.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah