Bagian Hidup Soekarno yang Jarang Terlihat, Ternyata Orang Tuanya Pernah Kawin Lari karena Terhalang Restu

- 7 Juni 2021, 10:22 WIB
Potret Presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno dan ibunya Ida Ayu Sarimben di teras rumah.
Potret Presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno dan ibunya Ida Ayu Sarimben di teras rumah. /Instagram/@bambang.soesatyo

“Dalam upaya kawin lari karena hubungan mereka tak direstui oleh orang tua sang gadis, pasangan muda yang dimabuk cinta terkejar oleh warga. Polisi kolonial menengahi dan Raden Soekemi diharuskan membayar denda adat untuk bisa membawa pergi calon istrinya,” ujar Bambang Soesatyo.

“Di luar dugaan, Nyoman Srimben merelakan semua perhiasannya untuk membayar denda itu Mereka berdua kemudian menikah di Jawa dan putra kedua mereka, Soekarno,lahir saat fajar pada 6 Juni 1901,” sambungnya.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah