Anggap Ancaman Risma Soal Papua Bentuk Rasisme Tersembunyi, Ulil Abshar: Tidak Usah Kelihatan 'Bossy' Bu

- 14 Juli 2021, 11:48 WIB
Ulil Abshar menyatakan seharusnya Mensos Risma meminta maaf terkait pernyataan soal ASN yang akan dikirim ke Papua jika tak kompeten.
Ulil Abshar menyatakan seharusnya Mensos Risma meminta maaf terkait pernyataan soal ASN yang akan dikirim ke Papua jika tak kompeten. /Rivan Awal Lingga/aww/ANTARA

Baca Juga: Pernyataan Risma Mutasi ASN ke Papua Dinilai Sensitif, Fadli Zon: Sebaiknya Dicabut

Ancaman dilontarkan Risma pada ASN yang bertugas di Kementerian Sosial, tepatnya pegawai Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Netra (BRSPDSN) Wyata Guna Kota Bandung.

Dikatakan olehnya para ASN yang tak kompeten akan dikirim ke Papua jika tak mau memberikan bantuan di operasional dapur umum.

Akhirnya, pernyataan itu pun menjadikannya sebagai kritikan karena seakan membuat Papua tampak memiliki kesan yang tak bagus.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Twitter @ulil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x