Kabar Gembira, Kementerian PUPR Berikan Subsidi 200 Ribu Rumah

- 1 Agustus 2022, 16:03 WIB
Ilustrasi perumahan. Kementerian PUPR mengalokasikan dana hngga Rp23 triliun untuk subsidi rumah sebanyak 2000 unit demi mencapai target.
Ilustrasi perumahan. Kementerian PUPR mengalokasikan dana hngga Rp23 triliun untuk subsidi rumah sebanyak 2000 unit demi mencapai target. /Birkom Publik Kementerian PUPR

PR BEKASI - Kabar gembira bagi Anda yang berniat memiliki rumah namun berpenghasilan rendah.

Saat ini Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan memenuhi masyarakat terkait hal itu.

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) saat ini terus berupaya untuk memenuhi kekurangan perumahan (backlog).

Baca Juga: Info Jadwal Sholat DKI Jakarta dan Sekitarnya Selasa, 2 Agustus 2022 Lengkap Bacaan Sholat Tahajud

Sehingga masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) bisa memiliki rumah layak huni.

Hal itu disampaikan Menteri PUPR Basuki Hadimuljono kepada awak media Senin, 1 Agustus 2022.

"Pemerintah berkomitmen untuk memberikan hunian yang layak bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR)," ujar Basuki.

Baca Juga: Jelang 17 Agustus 2022, Berikut Rangkaian Acara HUT Kemerdekaan RI ke-77 di Istana Negara

"Kami harapkan dapat meningkatkan kualitas hidup para penerima bantuan dengan memiliki rumah yang lebih layak, sehat dan nyaman," sambungnya dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari PMJ News Senin, 1 Agustus 2022.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x