Fenomena Astronomi, Bulan Purnama Akan Berada Sejajar di atas Ka'bah pada Kamis, 28 Januari Nanti

- 26 Januari 2021, 14:54 WIB
Ilustrasi Bulan di atas ka'bah.
Ilustrasi Bulan di atas ka'bah. /Al Arabiya

Baca Juga: Resmi Jadi Presiden, Joe Biden Perbolehkan Transgender Bergabung ke Militer AS

Ia menambahkan, fenomena langit tersebut dapat digunakan untuk mengetahui arah kiblat (arah menuju Ka'bah) dengan cara yang sederhana dari beberapa wilayah di dunia, karena umat Islam yang berada di lokasi geografis yang jauh dari Masjidil Haram dapat mengandalkan arah Bulan.

Menurutnya saat fenomena itu berlangsung keakuratan melihat bulan sebagai penentu arah kiblat sebanding dengan keakuratan aplikasi ponsel pintar.

Fenomena langka ini pun menarik perhatian warganet setelah akun Twitter @RJLetsGo kembali menyebarkannya.
Lewat beberapa cuitan sejumlah warganet mengagumi fenomena yang akan terjadi tersebut.

"Subhanallah indah bangett ya Allah,,, semoga semua umat muslim dimanapun yg belum pernah berkunjung ke ka'bah semoga diberikan rezeki lebih dan berkunjung ke sana suatu hari nanti Amin," tulis @LalachiMy.

Baca Juga: Usai Suntikan Pertama Vaksin dengan Pfizer, Kasus Infeksi Covid-19 di Israel Turun 60 Persen

"Indah banget masyaallah Pleading face langsung deg-degan sambil mikir "kapan ya bisa kesana bareng keluarga?," tulis @middlenight__

"Mashaallah indahnya, ini peristiwa langka, gtw kalau liat bulan gak pernah gak pernah krn seindah itu kalau sudah full dan bersinar terang," tulis @inkarmdhnti.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Al Arabiya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x