Bacaan Surat Ad-Duha Lengkap Beserta Latin dan Artinya untuk Salat Tarawih

- 14 April 2021, 14:58 WIB
Bacaan surat Ad-Dhuha lengkap beserta latin dan artinya untuk salat Tarawih di bulan Ramadhan 1442 Hijriah.
Bacaan surat Ad-Dhuha lengkap beserta latin dan artinya untuk salat Tarawih di bulan Ramadhan 1442 Hijriah. /Pexels/Abdulmeilk Aldawsar

7. Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang bingung, lalu Dia memberikan petunjuk.

وَوَجَدَكَ عَآئِلًا فَأَغْنَىٰ
wa wajadaka ‘ā`ilan fa agnā

8. Dan Dia mendapatimu sebagai seorang yang kekurangan, lalu Dia memberikan kecukupan.

فَأَمَّا ٱلْيَتِيمَ فَلَا تَقْهَرْ
fa ammal-yatīma fa lā taq-har

9. Sebab itu, terhadap anak yatim janganlah kamu berlaku sewenang-wenang.

وَأَمَّا ٱلسَّآئِلَ فَلَا تَنْهَرْ
wa ammas-sā`ila fa lā tan-har

10. Dan terhadap orang yang minta-minta, janganlah kamu menghardiknya.

وَأَمَّا بِنِعْمَةِ رَبِّكَ فَحَدِّثْ
wa ammā bini’mati rabbika fa ḥaddiṡ

11. Dan terhadap nikmat Tuhanmu, maka hendaklah kamu siarkan.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah