SIMAK UI 2021 Dibuka hari Ini, Berikut Link, Tata Cara Pendaftaran, dan Pembayaran Jalur Mandiri UI

- 3 Mei 2021, 20:06 WIB
SIMAK UI 2021 telah dibuka hingga 9 Juni 2021, berikut ini kami rangkum link, tata cara pendaftaran, dan pembayaran jalur mandiri UI.
SIMAK UI 2021 telah dibuka hingga 9 Juni 2021, berikut ini kami rangkum link, tata cara pendaftaran, dan pembayaran jalur mandiri UI. /Dok. FHUI

Khusus untuk pendaftar Program Pascasarjana (S2, S3), Profesi, Spesialis, S1 Ekstensi, dan yang memilih S1 Kelas Internasional.

6. Membayar biaya pendaftaran

Biaya pendaftaran hanya dapat dibayarkan setelah Anda menyelesaikan semua tahapan pendaftaran di atas.

Formulir pendaftaran dan pilihan program studi tidak dapat diubah lagi setelah Anda membayar biaya pendaftaran.

Baca Juga: Polisi Non-Muslim di Inggris Ikut Berpuasa sebagai Bentuk Solidaritas kepada Rekan Kerjanya yang Muslim 

7. Mengunduh kartu ujian masuk

Kartu ini harus dibawa ketika ujian seleksi masuk

8. Mengikuti ujian seleksi masuk pada waktu yang telah ditentukan

Setelah mengikuti ujian seleksi masuk, Anda dapat melihat hasil seleksi pada tanggal pengumuman.

Ketentuan biaya pendaftaran SIMAK UI 2021:

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: UI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x