Khutbah Jumat Bahasa Indonesia Terbaru 2021: Puasa Pengikis Mental Korupsi

- 27 Agustus 2021, 05:51 WIB
Puasa menghindari seseorang dari korupsi, simak selengkapnya di khutbah Jumat terbaru mengenai puasa pengikis mental korupsi.
Puasa menghindari seseorang dari korupsi, simak selengkapnya di khutbah Jumat terbaru mengenai puasa pengikis mental korupsi. /Freepik/garakta_studio

Di antara banyak kemuliaan dan dasar dari segala perilaku baik adalah jujur. Orang yang mempunyai sifat jujur akan mendapatkan derajat yang tinggi di mata manusia. 

Dalam puasa nilai-nilai kejujuran diaplikasikan. Ketika kita sedang berpuasa dalam suasana panas kehausan, kita mampu untuk menahan tidak makan, minum. 

Bila kristalisasi nilai-nilai kejujuran dalam ibadah puasa ini bisa kita bawa kedalam kehidupan nyata, bukan hanya pada bulan Ramadhan, maka menjadi modal utama satu sistem kontrol yang tidak memberi kesempatan terjadinya tindak pidana korupsi.

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat Terbaru 2021: Dua Amalan Surga yang Banyak Ditinggalkan

Nilai Kedispilinan

Ketika kita berniat menjalankan puasa, kita mampu untuk mendisiplinkan diri. Waktu sahur dan berbuka. 

Aturan rentang waktu tersebut bersifat mutlak walaupun kita bangun agak terlambat sehingga hanya sempat minum beberapa teguk saja tidak sempat makan sahur, begitu terdengar tanda imsak atau azan Subuh kita akan menghentikan makan atau minum karena sudah waktunya mulai berpuasa. 

Tidak ada sanksi langsung baik berupa denda maupun sanksi fisik yang diterapkan bila kita melanggarnya tetapi kita mampu menjaga amanat waktu tersebut. 

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat Terbaru 2021: 3 Golongan yang Tidak Akan Diajak Bicara di Hari Kiamat

Puasa juga mendisiplinkan moral, menjauhkan diri dari segala sesuatu yang terlarang. 

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah