Rebo Wekasan Hari Ini, Tradisi Umat Islam di Akhir Bulan Safar Penanda Tolak Bala

- 6 Oktober 2021, 06:42 WIB
Pengertian dan amalan di perayaan Rebo Wekasan hari ini, Rabu, 6 Oktober 2021 sebagai tradisi umat Islam di akhir bulan Safar.
Pengertian dan amalan di perayaan Rebo Wekasan hari ini, Rabu, 6 Oktober 2021 sebagai tradisi umat Islam di akhir bulan Safar. /Antara

Jika niatnya niat salat Rebo Wekasan maka tidak diperbolehkan karena dalam syariat islam tidak ada salat Rebo Wekasan.

Para ulama juga menegaskan pada musyawarah tahun 1978 bahwa salat yang niatnya salat Rebo Wekasan, hukumnya adalah haram.

Maka salatnya harus dengan niat salat sunnah mutlak atau salat sunnah hajat.

Baca Juga: Dikritik karena Tak Pakai Peci Saat Salat, Deddy Corbuzier Beri Tanggapan Menohok: Gue kan Botak 

2. Berdoa dengan doa-doa khusus

3. Minum air jimat atau mandi

4. Selamatan atau sedekah, lalu silatuahmi dan berbuat baik kepada sesama

Asal usul tradisi ini bermula dari anjuran Syeikh Ahmad bin Umar Ad-Dairobi dalam kitab fathul malik Al-Majid Al-Mu-Allaf Lii Naf'il, Abid Wa Qam'i Kulli Jabbar 'anid, atau biasa disebut Kitab Mujarrobat Ad-Dairobi.

Anjuran serupa juga terdapat pada kitab "Al-Jawahir Al-Khams" karya Syaikh Muhammad bin Khathiruddin Al-Athar.

Lalu terdapat pada kitab karangan Imam Abdul Hamid Quds, mufti dan imam masjidil haram Mekah.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah