Contoh Teks Pidato Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021, Tema Bersatu Bangkit dan Tumbuh

- 27 Oktober 2021, 13:10 WIB
Contoh teks pidato Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada Kamis, 28 Oktober 2021.
Contoh teks pidato Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada Kamis, 28 Oktober 2021. /ANTARA FOTO/Didik Suhartono

Pencapaian penanganan Covid-19 ini menjadi momentum bangsa Indonesia segera
bergerak tumbuh secara ekonomi khususnya ekonomi yang mendorong kemandirian
Pemuda dalam mensejahterahkan diri dan selanjutnya memberikan dampak pada
kesejahteraan bahgsa Indonesia secara keseluruhan, terutama memulihkan kondisi
ekonomi para pemuda sebagai segemen yang paling terdampak oleh situasi Covid-19
ini.

Baca Juga: Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Oktober 2021, Ada Hari Sumpah Pemuda hingga Hari Guru Sedunia

Dalam upaya membangkitkan ekonomi pemuda, juga percepatan pemulihan situasi
ekonomi nasional menyongsong Indonesia Maju, pemerintah terus mendorong
tumbuhnya wirausaha baru, wirausaha muda, baik dalam hal penumbuhan minat,
pemberian bantuan wirausaha, termasuk wirausaha berbasis perguruan tinggi dan
pesantren, sampai pada apresiasi wirausaha berprestasi.

Upaya ini tentu tidak akan berdampak maksimal tanpa dukungan semua pihak,
khususnya bersatunya niat dan ikhtiar para Pemuda dalam turut serta membangun
bangsa ini secara Bersama-sama.

Demikian,
Wassalaamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.***

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah