Selain Itikaf, 3 Amalan Berikut Bisa Dilakukan di Malam Lailatul Qadar

- 23 April 2022, 13:13 WIB
Ilustrasi Itikaf sebagai satu di antara 3 amalan Lailatul Qadar.
Ilustrasi Itikaf sebagai satu di antara 3 amalan Lailatul Qadar. /Pixabay/mucahityildiz

Sedekah bisa mengiringi amalan lainnya seperti zakat, barang yang bisa disedekahkan pun bisa sederhana saja seperti pakaian, santunan anak yatim, dan sebagainya.

3.    Salat malam

Rasulullah mencontohkan kepada kita bahwa beliau memperpanjang salat malam di 10 malam terakhir Ramadhan sebagaimana yang dituturkan Siti Aisyah RA.

“Rasulullah SAW biasa ketika memasuki 10 Ramadan terakhir, beliau kencangkan ikat pinggang (bersungguh-sungguh dalam ibadah), menghidupkan malam-malam tersebut dengan ibadah, dan membangunkan istri-istrinya untuk beribadah.” (HR. Al-Bukhari dan Muslim)

Baca Juga: Deretan Link Twibbon Hari Angkutan Nasional 2022, Yuk Mudik Pakai Angkutan Umum!

4.    Itikaf

Kita bisa melakukan Itikaf di masjid, mengisinya dengan berzikir, beristigfar, berselawat, bertaubat, salat sunnah, hingga membaca Al-Qur’an.

Sahabat Abdullah bin Umar RA pernah berkata:

Rasulullah SAW beri’tikaf pada sepuluh hari terakhir bulan ramadan. (HR. Muttafaq ‘alaih).***

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x