3 Jenis Kecerdasan Manusia, Simak Cara Mengoptimalkannya dengan Mudah

- 28 Mei 2022, 19:57 WIB
Ilustrasi kecerdasan.
Ilustrasi kecerdasan. /Pixabay/hainguyenrp/

PR BEKASI - Manusia masing-masing memiliki tiga jenis kecerdasan (intelegensi). Tidak semua manusia memiliki tingkat kecerdasan yang sama. Itu bergantung pada perkembangannya sendiri.

Tiga jenis kecerdasan (intelegensi) yang dimiliki manusia ini di antara lain yaitu IQ (Intelligence Quotient), EQ (Emotional Quotient), dan SQ (Spiritual Quotient).

Intelligence Quotient adalah kemampuan untuk berpikir menggunakan logika. Kemampuan ini memerintah otak manusia agar berpikir dan bertindak secara logis. Manusia dapat berhitung, beranalogi, berinovasi. Itu semua peran dari IQ.

Baca Juga: 19 Anak SD Tewas Ditembak, Donald Trump Singgung Kiriman Dana Rp500 Triliun Buat Ukraina

Emotional Quotient adalah kemampuan untuk mengelola emosi atau perasaan. EQ ini berperan sebagai pengelola emosi, menghadirkan rasa empati dan motivasi diri.

Sedangkan Spiritual Quotient adalah kemampuan yang dimiliki otak untuk memecahkan persoalan makna dan nilai. Kecerdasan ini untuk menilai suatu tindakan atau jalan hidup seseorang lebih bermakna dibandingkan dengan yang lain. Manusia akan dapat mencapai kebahagiaan yang sejati jika memiliki kecerdasan SQ yang baik.

Tiga jenis kecerdasan itu memiliki perannya masing-masing dalam hidup manusia. Saling melengkapi satu sama lain. Untuk mengoptimalkan fungsi dan perannya, IQ, EQ, dan SQ perlu distimulasi agar berkembang secara seimbang.

Berikut cara mengembangkan tiga jenis kecerdasan tersebut yang telah dirangkum oleh PikiranRakyat-Bekasi.com dari unggahan Instagram Ryan O (@ryan.oktapratama), yang juga seorang pengajar. Begini caranya:

Baca Juga: One Piece Episode 1019 Kapan Tayang? Catat Jadwal Tayang hingga Link Nonton Sub Indo

Halaman:

Editor: Nopsi Marga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x