Jadi yang Terbaik di Asia Tenggara, PLN Dinilai Sukses Dukung Pelaksanaan Ekonomi Rendah Karbon

- 10 Juli 2020, 06:30 WIB
Ilustrasi petugas PLN.*
Ilustrasi petugas PLN.* /Dok. RRI

"Ini menjadi salah satu bukti komitmen kami untuk terus mendorong penggunaan energi baru terbarukan (EBT) dalam penyediaan listrik di Indonesia," tulis PLN di Instagram resminya @pln_id.

Dengan kapasitas pembangkit terpasang sebesar 43,85 Gigawatt (GW), PLN berkomitmen untuk meningkatkan bauran energi baru dan terbarukan (EBT) dari 12 persen di tahun 2018 menjadi 23 persen di tahun 2025.

PLN telah memiliki kebijakan dan strategi terkait mitigasi perubahan iklim dan telah membentuk unit organisasi khusus untuk pengelolaan mitigasi dan adaptasi iklim. Hingga bulan Mei 2020, kapasitas pembangkit EBT di Indonesia mencapai 7.963 Megawatt.

Baca Juga: Bonus Demografi 2030 Kian Dekat, Ida Fauziyah Sebut Mayoritas Lulusan Ketenagakerjaan SMP ke Bawah 

Saat ini, dalam program green transformation, PLN memperkenalkan model-model bisnis baru yang mendukung strategi PLN dalam pemenuhan target EBT dan mitigasi perubahan iklim.

PLN juga rutin melaporkan hasil inventarisasi emisi gas rumah kaca melalui laporan kerberlanjutan.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x