Resep Pizza Teflon ala Devina Hermawan, Mudah Dibuat Tanpa Oven dan Mixer

- 12 Juli 2021, 12:13 WIB
Resep pizza teflon saus mentai ala Devina Hermawan, makanan khas Italia, mudah dibuat tanpa oven dan mixer.
Resep pizza teflon saus mentai ala Devina Hermawan, makanan khas Italia, mudah dibuat tanpa oven dan mixer. /YouTube/Devina Hermawan/

8 buah kani stick
2 buah sosis

Bahan pelengkap:

4 lembar keju mozarella atau quick melt
3 siung bawang putih
1 batang daun bawang
1 buah bawang bombai
1/4 sendok teh garam
Nori atau rumput laut
Parsley kering
Bawang putih goreng
Lada hitam

Baca Juga: Resep Mie Instan Ala Drama Korea, Mudah dan Cepat untuk Dibuat

Bahan saus mentai:

7 setengah sendok makan mayones
1 setengah sendok saus sambal
1/2 sendok makan saus tomat
1 sendok makan cuka beras atau 1/2 sendok teh cuka biasa
1 sendok teh gula pasir atau kental manis
1/2 sendok teh kaldu jamu atau dashi
3 buah cabai rawit, dicincang
1 siung bawang putih, dihaluskan
2 sendok makan air
Tobiko, opsional

Baca Juga: Resep Bakso Sayur, Enak dan Bergizi Tinggi bagi Anak-anak

Cara memasak pizza teflon:

1. Air hangat, gula, dan ragi, diaduk rata, dan ditutup dengan plastik hingga berbuih.

2. Setelah berbuih, olive oil dan kental manis dimasukan. Diaduk rata.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah