8 Cara Memasak Daging Sapi Agar Cepat Empuk, Gunakan Cuka hingga Baking Soda

- 26 Juni 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi. Cara memasak daging sapi agar cepat empuk.
Ilustrasi. Cara memasak daging sapi agar cepat empuk. /Pixabay/gorartser

Sebagai alternatif pelunak daging Anda bisa menggunakan tangan. Caranya mudah, tinggal pukul potongan daging dengan carpus tangan, dengan gerakan kuat ke arah luar.

Baca Juga: Libur Sekolah, Cek Daftar Tempat Wisata di Kota Bandung yang Cocok Bareng Keluarga

2. Taburkan garam

Jika Anda ingin menyiapkan steak menggunakan potongan murah, Anda bisa membuat daging empuk dengan garam.

Dalam hal ini, potongan daging harus setidaknya setebal 4 sentimeter.

Untuk menghilangkan kelembaban yang berlebihan dari potongan daging, taburkan garam kasar pada kedua sisi daging.

Biarkan daging istirahat setidaknya selama 1 jam, untuk menghilangkan kelebihan air, meninggalkan lemak dan protein.

Bilas daging dan keringkan dengan baik sebelum dimasak. Ingatlah bahwa semakin banyak Anda meninggalkan daging dalam garam, semakin empuk dagingnya, dimana daging dapat diistirahatkan hingga 24 jam.

Baca Juga: Update Corona Indonesia per Minggu 26 Juni 2022: Kasus Covid-19 yang Aktif Hari Ini Mencapai 14.516 Orang

3. Rendam dengan bumbu asam

Halaman:

Editor: Nopsi Marga

Sumber: Cookist


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah