Cara Menurunkan Kolesterol dengan Lakukan 3 Hal Sederhana Berikut

- 9 Juli 2022, 15:24 WIB
Simak ulasan cara menurunkan kolesterol dengan konsumsi sepuluh makanan sehat berikut.
Simak ulasan cara menurunkan kolesterol dengan konsumsi sepuluh makanan sehat berikut. /Pixabay/Pexels

2. Makan buah-buahan, kacang-kacangan, dan sayuran

Baca Juga: Resep Sate Maranggi Ala Chef Devina Hermawan, Ide Menu Sajian Idul Adha 2022

Kacang-kacangan atau bisa konsumsi buah alpukat untuk menurunkan kolesterol.

Makanan diatas merupakan sumber lemak tak jenuh yang baik dan cocok untuk camilan sehat.
Kategori makanan ini semuanya kaya serat larut penurun kolesterol.

Cobalah makanan yang mengandung tinggi serat larut seperti:

- kacang-kacangan
- kacang merah
- edamame (kedelai)
- sayuran berdaun gelap
- buah pir
- apel

Baca Juga: 6 Kata-kata dan Pesan Hari Raya Idul Adha 2022 dalam Inggris dan Terjemahan, Bagikan pada Kerabat!

3. Berhenti merokok

Menurut National Heart, Lung, and Blood Institute, merokok merupakan faktor risiko utama untuk kolesterol tinggi dan penyakit jantung.

Merokok tembakau menyebabkan arteri mengeras dan menyebabkan aterosklerosis.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x