Kasus Harian Covid-19 Melejit Gara-gara Upacara Keagamaan, PM India Minta Warganya Lakukan Ini

- 17 April 2021, 18:46 WIB
Orang-orang menguburkan jenazah korban yang meninggal akibat Covid-19, di pemakaman di New Delhi, India pada 16 April 2021.
Orang-orang menguburkan jenazah korban yang meninggal akibat Covid-19, di pemakaman di New Delhi, India pada 16 April 2021. /REUTERS/Denmark Siddiqui

Baca Juga: HRS Raih Gelar Ph.D di Dalam Tahanan, Musni Umar: Ulama Kita Tak Hanya Jago Mimbar, Tapi Mumpuni di Akademik

Setelah memberlakukan salah satu penguncian paling ketat di dunia selama hampir tiga bulan tahun lalu, pemerintah India melonggarkan hampir semua pembatasan pada awal 2021,

Namun, sampai saat ini masih ada beberapa negara bagian telah memberlakukan pembatasan lokal.

“Ini adalah krisis terbesar Narendra Modi. Ini lebih besar dari ancaman keamanan, eksternal atau internal, atau bahkan penurunan ekonomi tahun 2020,” tulis editor dan komentator politik terkemuka India, Shekhar Gupta.***

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah