PPKM Jawa-Bali Sampai 31 Januari 2022, Ini Daftar Wilayah di Jawa Barat yang akan Terapkan WFH

- 29 Januari 2022, 17:04 WIB
Berikut ini adalah daftar wilayah di Jawa Barat yang kembali menerapkan Work From Home atau WFH menyusul lonjakan kasus Covid-19.
Berikut ini adalah daftar wilayah di Jawa Barat yang kembali menerapkan Work From Home atau WFH menyusul lonjakan kasus Covid-19. /Pexels/Burst

Sektor non esensial akan menerapkan WFH 50 persen, sementara sektor non esensial 25 persen.

Wilayah PPKM Level 2 di Jawa Barat yang terapkan WFH dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari @humas_jabar:

Baca Juga: Konflik Ikatan Cinta 29 Januari 2022: Tokoh Irvan Berakhir Mati usai Akui Semua Kesalahannya

1. Kabupaten Bogor

2. Kabupaten Bandung

3. Kabupaten Garut

4. Kabupaten Kuningan

5. Kabupaten Sumedang

Baca Juga: Momen Romantis Fuji Beri Kejutan Ulang Tahun ke Thariq Halilintar, Go Public Nih?

6. Kabupaten Indramayu

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @humas_jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x