BMKG Perkirakan Sejumlah Kota Besar di Indonesia Turun Hujan Hari Ini, Bandung Salah Satunya

- 14 Juli 2022, 09:56 WIB
Ilustrasi cuaca hujan. BMKG kembali merilis prakiraan cuaca hari ini, Kamis, 14 Juli 2022, sebagian wilayah akan kembali diguyur hujan.
Ilustrasi cuaca hujan. BMKG kembali merilis prakiraan cuaca hari ini, Kamis, 14 Juli 2022, sebagian wilayah akan kembali diguyur hujan. /Unsplash

PR BEKASI – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah merilis prakiraan cuaca pada Kamis 14 Juli 2022 hari ini.

BMKG memprediksi sebagian wilayah Indonesia akan turun hujan dengan berbagai intensitas.

Selain itu, BMKG memperkirakan hujan akan turun di berbagai daerah Indonesia.

Baca Juga: Kapan Final Piala Presiden 2022? Simak Jadwal Arema FC vs Borneo FC Leg 1

Perubahan cuaca masih terus terjadi di wilayah Indonesia.

Dilansir PikiranRakyat-Bekasi.com dari Antara pada 14 Juli 2022, hujan dengan berbagai intensitas akan turun di sejumlah wilayah Indonesia.

Berdasarkan data dari laman resmi BMKG, hujan ringan pada siang hari akan terjadi di wilayah Serang, Bengkulu Bandung, Pangkal Pinang, Bandar Lampung, dan Kendari.

Kemudian, beberapa daerah akan terjadi hujan dengan intensitas sedang di siang hari. Hujan sedang yang berpotensi hadir di wilayah Banjarmasin, Ambon, Ternate dan Palembang.

Baca Juga: K3HJ Untuk Apa? Jemaah Haji yang Baru Saja Pulang ke Indonesia Wajib Tahu

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah