Tetap Waspada, Hujan Petir dan Angin Kencang Masih Melanda Wilayah Jabar Hari Ini

- 21 November 2020, 13:03 WIB
Ilustrasi petir, sebagian besar wilayah Jabar dilanda hujan petir dan angin kencang.
Ilustrasi petir, sebagian besar wilayah Jabar dilanda hujan petir dan angin kencang. /Pixabay/

Sementara itu pada malam hari wilayah Cibinong dan Purwakarta akan berpotensi hujan petir.

Kemudian untuk prakiraan cuaca malam hari untuk wilayah Bandung, Bekasi, Cianjur, Cikarang, Cimahi, Cipanas, Cirebon, Cisarua, Depok, Gadog, Garut, Indramayu, Kota Bogor, Kuningan, Lembang, Majalengka, Pelabuhan Ratu, Subang, Sukabumi, dan Sumber akan berpotensi hujan ringan secara umum.

Baca Juga: Tiba-tiba Jatuh Pingsan Saat Bermain Bola, Legenda Ricky Yakobi Meninggal Dunia

Sedangkan, hujan sedang pada malam hari akan terjadi di wilayah Karawang.

Selanjutnya untuk wilayah Banjar, Ciamis, Parigi, Soreang, Sumedang, dam Tasikmalaya akan berawan pada malam hari. Dan untuk wilayah Singaparna akan diprakirakan berawan tebal.

Sementara itu, pada waktu dini hari secara umum wilayah Jawa Barat akan diprakirakan berawan.

Untuk suhu wilayah Bandung berada pada kisaran 19 – 33 derajat celcius, Banjar 24 – 33 derajat celcius, Bekasi 24 – 34 derajat celcius, Ciamis 24 – 33 derajat celcius, Cianjur 21 – 33 derajat celcius, Cibinong 24 – 33 derajat celcius, Cikarang 24 – 33 derajat celcius.

Baca Juga: Hidayat Nur Wahid Dukung Pertemuan Habib Rizieq Shihab dan Ma'ruf Amin demi Kuatkan NKRI

Cimahi 20 – 33 derajat celcius, Cipanas 23 – 33 derajat celcius, Cirebon 26 – 34 derajat celcius, Cisarua 19 – 32 derajat celcius, Depok 24 – 33 derajat celcius, Gadog 22 – 33 derajat celcius, Garut 18 – 33 derajat celcius, Indramayu 26 – 34 derajat celcius.

Karawang 24 – 34 derajat celcius, Kota Bogor 22 – 33 derajat celcius, Kuningan 22 – 33 derajat celcius, Lembang 19 – 33 derajat celcius, Majalengka 22 – 34 derajat celcius, Parigi 24 – 33 derajat celcius, Pelabuhan Ratu 25 – 33 derajat celcius, Purwakarta 22 – 34 derajat celcius, Singaparna 23 – 33 derajat celcius, Soreang 21 – 33 derajat celcius, Subang 23 – 34 derajat celcius, Sukabumi 21 – 33 derajat celcius, Sumber 26 – 34 derajat celcius, Sumedang 20 – 33 derajat celcius, dan Tasikmalaya 23 – 33 derajat celcius.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah