Info BLT Terbaru: Cara Daftar Bansos PKH Ibu Hamil Rp3 Juta untuk Warga Bekasi dan Sekitarnya

- 7 Juli 2021, 20:57 WIB
Ibu hamil di Kabupaten Bekasi akan mendapatkan bantuan sosial covid-19 sebesar Rp3 juta, berikut ini cara mendaftar bansos PKH secara online.
Ibu hamil di Kabupaten Bekasi akan mendapatkan bantuan sosial covid-19 sebesar Rp3 juta, berikut ini cara mendaftar bansos PKH secara online. /Pexels

PR BEKASI - Bagi Ibu Hamil di Kabupaten Bekasi dan sekitarnya, Anda akan mendapatkan bantuan sosial (bansos) sebesar Rp3 juta per tahun.

Bansos tersebut adalah Program Keluarga Harapan (PKH), salah satu program pemerintah melalui Kementerian Sosial.

Bansos PKH diberikan kepada para ibu hamil dalam upaya membantu ekonomi keluarga terdampak Covid-19.

Baca Juga: 6 Bansos Covid-19 yang Cair di Bulan Juli Selama PPKM Darurat, Akses Link Resmi Ini Paling Lambat Minggu Kedua 

PKH memiliki target pada tahun 2021, yakni sekitar 10 juta keluarga miskin (KM).

Perlu dicatat, cara mendaftar Bansos PKH dilakukan secara online.

Bagi para warga Bekasi yang ingin mendaftarkan diri agar mendapat Bansos PKH dapat mengunjungi Kelurahan/Desa setempat.

Berikut ini adalah cara daftar Bansos PKH bagi para warga Bekasi dan sekitarnya, yang telah dirangkum Pikiranrakyat-Bekasi.com dari situs Indonesia.go.id.

Baca Juga: Segera Cair Juni Ini, Berikut Cara Daftar Bansos PKH Ibu Hamil 3 Juta dan Lansia 2,4 Juta 

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x