Ketua DPRD Jakarta Sebut Kasus Lahan Rumah DP Rp0 Tanggungjawab Anies Baswedan, Begini Tanggapan Riza Patria

- 16 Maret 2021, 09:53 WIB
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menanggapi pernyataa Ketua DPRD Jakarta yang menyebutkan kasus lahan rumah DP Rp0 adalah tanggungjawab Anies Baswedan.
Wagub DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menanggapi pernyataa Ketua DPRD Jakarta yang menyebutkan kasus lahan rumah DP Rp0 adalah tanggungjawab Anies Baswedan. /ANTARA/Hafidz Mubarak A

PR BEKASI – Nama Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan disebut-sebut dalam kasus lahan rumah DP Rp0.

Sejumlah pihak termasuk tokoh politik juga ikut menanggapi permasalahan tersebut.

Tak hanya itu, isu dugaan korupsi juga menyelimuti kasus rumah DP Rp0 tersebut.

Disebutkan bahwa kasus tersebut adalah tanggung jawab Anies Baswedan selaku Gubernur DKI Jakarta.

Baca Juga: Tato Dipilih Sebagai Alat Baru Perlawanan oleh Demonstran Anti-Kudeta Myanmar

Baca Juga: Demi Cegah Kepunahan Manusia, Peneliti Ingin Kirimkan Jutaan Sampel Sperma ke Bulan

Baca Juga: Hari Ini Ada Pemadaman Listrik di Mustika Jaya dan Bantar Gebang, Lokasi Berikut Akan Terdampak

Pernyataan tersebut disampaikan oleh Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi.

Ia menyebut bahwa pengadaan lahan oleh Sarana Jaya untuk Program Rumah DP Rp0 adalah tanggung jawab Anies Baswedan.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x