Partai Komunis China Dukung Papua Merdeka, Arief Munandar: Pemerintah China Bisa 'Mencekik' Jokowi

- 23 April 2021, 03:05 WIB
Sosiolog Arief Munandar minta masyarakat Indonesia dan Presiden Jokowi tak soal isu partai komunis China dukung Papua Merdeka.
Sosiolog Arief Munandar minta masyarakat Indonesia dan Presiden Jokowi tak soal isu partai komunis China dukung Papua Merdeka. /Instagram/@bangariefm

"Mereka bisa investasi di sana, bikin pabrik, bisa mengerahkan tenaga kerja, dan lain sebagainya," ucapnya.

"Jadi buat China akan sangat-sangat menguntungkan kalau saja dua provinsi paling timur di Indonesia itu kemudian bisa lepas dari Indonesia," kata Arief, menyambungkan.

Maka dari itu, Arief Munandar meminta Presiden Jokowi harus benar-benar mempertimbangkan konstelasi geopolitik ini dengan sebaik-baiknya.

Baca Juga: Resah Dengar Orang Bangunkan Sahur Pakai Toa dengan Teriak, Zaskia Adya Mecca: Apa Gak Ganggu yang Lain?

Karena menurutnya, di sisi yang lain Amerika Serikat (AS) sudah sangat tidak nyaman dengan kecenderungan Indonesia yang sangat miring ke China.

Bahkan menurutnya, Arab Saudi yang baru-baru ini melarang jamaah umroh dan haji Indonesia untuk berangkat ke sana, berkaitan dengan hal ini.

Seperti yang diketahui bahwa Arab Saudi tidak mengizinkan Indonesia karena vaksin yang digunakan kita adalah Sinovac yang berasal dari China.

Usut punya usut ternyata vaksin tersebut belum mendapatkan sertifikasi dari WHO sehingga Arab Saudi menolak jamaah Indonesia.

Baca Juga: Resah Dengar Orang Bangunkan Sahur Pakai Toa dengan Teriak, Zaskia Adya Mecca: Apa Gak Ganggu yang Lain?

Walaupun kebanyakan orang acuh terhadap peristiwa ini, Arief Munandar berpendapat bahwa ada kongkalikong Amerika dengan Arab Saudi untuk mengucilkan Indonesia.

Halaman:

Editor: Rinrin Rindawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah