MUI Terima Kedatangan Pegawai KPK yang Tak Lolos TWK, Cholil Nafis: Mereka Mengadu dan Merasa Difitnah

- 4 Juni 2021, 06:30 WIB
Ketua MUI Cholil Nafis mengatakan kalau lembaga tersebut siap menerima para pegawai KPK yang tak lolos TWK.
Ketua MUI Cholil Nafis mengatakan kalau lembaga tersebut siap menerima para pegawai KPK yang tak lolos TWK. /Twitter/@cholilnafis

PR BEKASI - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah, KH M Cholil Nafis, mengumumkan di akun media sosialnya kalau dia menerima para pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang tak lulus tes wawasan kebangsaan (TWK).

Cholil Nafis mengatakan bahwa para pegawai KPK tersebut mengadu bahwa metode dan tesnya tak dapat dijadikan sebagai standar kelulusan.

"Menerima teman-teman pegawai KPK yang tak lulus TWK," kata Cholil Nafis.

Baca Juga: Pakar: Poligami Dapat Tingkatkan Risiko Kanker Serviks

"Mereka mengadu bahwa metode dan tesnya tak dapat menjadi standar kelulusan dan mereka merasa difitnah," ucapnya.

Dia menyampaikan bahwa yang datang ke MUI tak hanya mereka yang muslim.

Akan tetapi, mereka yang bukan muslim pun turut datang ke MUI.

Baca Juga: Novel Baswedan Disebut Adu Domba PGI, Pemerintah, dan KPK, Kader PDIP: Jangan Terkecoh

Dia pun mengharapkan dan mendoakan para pegawai tersebut mendapatkan yang terbaik.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x