Sumber Dana Anak Jokowi Kaesang yang Beli Saham Hampir Rp100M Dicurigai: Duit dari Mana, Jualan Pisang Doang?

- 13 Desember 2021, 15:42 WIB
Rizal Ramli mencurigai sumber dana yang dipakai anak Presiden Jokowi, Kaesang, untuk membeli saham senilai puluhan miliar rupiah.
Rizal Ramli mencurigai sumber dana yang dipakai anak Presiden Jokowi, Kaesang, untuk membeli saham senilai puluhan miliar rupiah. /Youtube Kaesang

Baca Juga: Ngadu ke Jokowi KPK Kekurangan Personel, Firli Bahuri Diserang Warganet

Meskipun hanya lima ribu dollar, informasi itu bocor kepada wartawan dan akhirnya "digorenglah" oleh para wartawan itu.

"Karena wartawannya di sana independen bukan kayak di sini. Wartawan di sini kan dikandangin semua, wartawan peliharaan istilahnya," ungkapnya.

Pada akhirnya PM Abe pun mengundurkan diri. Kejadian ini juga pernah terjadi kepada seorang menteri Prancis yang ketahuan pakai mobil dan supir dinas untuk liburan atau kepentingan pribadi.

Rizal Ramli kemudian menjelaskan bahwa tokoh-tokoh kemerdekaan Republik Indonesia rata-rata memiliki standar etika Eropa.

Baca Juga: Tanggapi Jokowi yang Marah ke Polri Soal Kritikan Publik, Rocky Gerung: Cuma Cari Panggung

"Orang seperti Bung Hatta, Agus Salim, dan yang lainnya, mereka tidak mau menyalahgunakan kekuasaannya untuk memperkaya diri sendiri," tuturnya.

"Tidak mau memanfaatkan haknya rakyat dan negara untuk keuntungan pribadi, itu standar etika Eropa," tambah Rizal Ramli.

Namun sejak Orde Baru, kata dia, Indonesia semakin kacau dan saat ini lebih kacau lagi.

"Mulai Orde Baru makin kacau, tapi hari ini bukan hanya lebih kacau, jadi super kacau," ucapnya.

Halaman:

Editor: Ghiffary Zaka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah