Jawab Tantangan Bin Firman Tresnadi Soal Siapa Aktor Kudeta Jokowi, Boni Hargens: Ini 'Wake Up Call'

- 11 Juni 2020, 12:43 WIB
DIREKTUR Eksekutif Lembaga Pemilih Indonesia (LPI) Boni Hargens merespons tantangan dari Bin Irfan Tresnadi.*
DIREKTUR Eksekutif Lembaga Pemilih Indonesia (LPI) Boni Hargens merespons tantangan dari Bin Irfan Tresnadi.* /RRI/

Pasalnya, menurut Bin Firman Tresnadi, salah satu syarat utama terjadinya kudeta adalah adanya faksionalisasi atau perpecahan di kalangan militer. Namun saat ini, ia merasa hal tersebut tidak nampak.

"Kudeta tanpa dukungan militer tak akan mungkin terjadi," ucap dia.

Selain tidak nampaknya perpecahan militer, partai koalisi pendukung pemerintahan saat ini pun ia nilai masih sangat solid. Begitupun desakan massa yang menginginkan Jokowi-Ma'ruf Amin untuk lengser pun tidak nampak sama sekali.

"Selain tidak adanya faksionalisasi di kalangan militer, juga tidak ada perpecahan di kalangan partai-partai pendukung Jokowi yang bisa melengserkan Jokowi melalui parlemen. Gerakan massa pun tiarap," kata Bin Firman Tresnadi.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah