Melihat Makna di Balik Piala MotoGP Mandalika 2022, Hasil Karya Seniman Bali

- 21 Maret 2022, 10:39 WIB
Piala MotoGP Mandalika.
Piala MotoGP Mandalika. /HO/Kemenparekraf via ANTARA

PR BEKASI - Ajang balap MotoGP Mandalika 2022 baru saja digelar.

Sederet hal menarik dari MotoGP Mandalika 2022 masih diperbincangkan.

Salah satu yang tak banyak diketahui oleh masayarakt adalah piala MotoGP Mandalika 2022.

Baca Juga: Remaja 13 Tahun Asal Singapura Gelar Acara Chess for Ukraine, Kumpulkan Donasi Rp57 Juta

Tak hanya Presiden Joko Widodo, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno berkesempatan menyerahkan piala kepada pembalap peraih podium.

Dilansir PikiranRakyat-Bekasi.com dari Antara, piala yang terinspirasi dari bentuk obor itu merupakan hasil karja seniman Bali.

Pengrajin piala MotoGP Mandalika 2022 adalah Tuksedo Studio asal Gianyar, Bali.

Baca Juga: Besaran Gaji yang Diterima Pawang Hujan MotoGP Mandalika 2022, Sentuh Angka Dua Digit?

Tuksedo Studio lenih dikenal sebagai spesialis manufaktur mobil klasik yang dibuat dengan tangan.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah