Dua Rumah Ketua KPK Digeledah, Polisi: Ada Barang Bukti Sudah Disita

- 27 Oktober 2023, 18:10 WIB
Polisi saat berjaga ketika penggeledahan diduga rumah Ketua KPK Firli Bahuri yang jadi safe house.
Polisi saat berjaga ketika penggeledahan diduga rumah Ketua KPK Firli Bahuri yang jadi safe house. /PMJ News/ isitimewa./

"Jadi kemarin kami hari Kamis, 26 Oktober 2023 sekira pukul 11.00 WIB, tim penyidik Ditreskrimsus Polda Metro Jaya bersama dengan Dittipidkor Bareskrim Polri melaksanakan upaya paksa penggeledahan di 2 spot ataupun lokasi, rumah maupun tempat tertutup lainnya, yang pertama di rumah Jalan Kertanegara Nomor 46, Jakarta Selatan. Kemudian yang kedua di rumah Vila Galaxy A2 nomor 60," ujar Ade.

"Ditemukan di rumah Kertanegara," kata Ade dikutip Patriot Bekasi dari PMJ News Jumat, 27 Oktober 2023.

Sebelumnya, Polda Metro Jaya telah melakukan penggeledahan di dua tempat kediaman Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri pada Kamis, 26 Oktober 2023.

Penggeledahan rumah Firli tersebut dalam rangka penyidikan kasus dugaan pemerasan terhadap Syahrul Yasin Limpo (SYL).***

Halaman:

Editor: M Hafni Ali

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah