Simak Tips Aman Bertemu Teman Baru dari Aplikasi MiChat

- 2 Mei 2021, 06:05 WIB
Ilustrasi aplikasi MiChat.
Ilustrasi aplikasi MiChat. /

Baca Juga: Tips Hindari Berbagai Macam Alat Tes Covid-19 Bekas

"Untuk mengingatkan pengguna kami, MiChat selalu memasang peringatan ramah ini di bagian atas setiap chatroom," katanya.

2. Blokir dan laporkan

Blokir dan laporkan jika menemukan akun yang melakukan pelanggaran sebagai berikut: pelecehan dan penindasan, rasisme, kecurangan, pornografi, prostitusi, pengguna di bawah umur, dan penipuan.

Laporan dari Anda tidak hanya melindungi diri sendiri, melainkan turut membantu MiChat dan menjaga pengguna lainnya.

Baca Juga: Ditanya THR saat Sambangi Rusun Ambarawa, Ganjar Pranowo Minta Pengusaha Bayar Sesuai Jadwal

3. Cari tahu sebelum bertemu

Sebelum bertemu dengan teman baru, pastikan Anda sudah mengetahui dan mengenal pribadi orang itu.

Hal tersebut dapat dilakukan dengan melihat akun-akun media sosial atau menggunakan Google untuk memastikan reputasi orang tersebut.

4. Bertemu di tempat umum, ajak teman

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x