Awas! Ini 6 Gejala Kanker Lambung, Salah Satunya Mirip Sakit Maag

- 12 Februari 2021, 15:52 WIB
Ilustrasi orang yang mengalami kanker lambung.
Ilustrasi orang yang mengalami kanker lambung. /PIXABAY/

Baca Juga: Insentif PPnBM Mobil Diberikan dalam Tiga Tahap Selama 9 Bulan, Ini Harapan Airlangga Hartarto

Berkurangnya berat badan secara signifikan termasuk tanda terjadinya kanker lambung.

Hal ini disebabkan karena sulitnya makanan turun atau sering muntah sehingga nutrisi berkurang.

Gejala kanker lambung terakhir yakni mulai terjadi pendarahan di mana tumor atau kanker menembus lapisan dalam lambung.

Baca Juga: Novel Baswedan Dipolisikan, Rocky Gerung: Kalau Diproses, Berarti Polisi Abaikan Permintaan Presiden

Jika pendarahan masih sedikit, tidak menampakan gejala, namun pada perdarahan besar, bisa berakibat pada hematemesis atas atau melana bawah dengan gejala seperti anemia.

Prof. Aru juga menerangkan perbedaan ciri-ciri ulkus lambung dengan kanker lambung.

Ulkus lambung akan hilang dengan makan, biasanya sakit terasa terutama di pagi hari saat baru bangun tidur namun berat badan tidak turun.

Baca Juga: Surat Bahar bin Smith untuk Habib Rizieq Beredar Luas: Maafkan Anakmu Tak Bisa Berbuat Apa-apa

Berbeda pada kanker lambung, kondisi akan semakin para dengan makan dan tidak ada batasan waktu dan berat badan turun banyak.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah