Manfaat Air Kelapa Muda bagi Kesehatan! Teman Pas saat Berbuka Puasa di Bulan Ramadhan

- 15 April 2021, 20:12 WIB
Beragam manfaat meminum air kelapa muda, bisa jadi teman berbuka puasa di bulan Ramadhan kali ini.
Beragam manfaat meminum air kelapa muda, bisa jadi teman berbuka puasa di bulan Ramadhan kali ini. /Gadini/PIXABAY

Baca Juga: Sempat Murka karena Hina Caranya jadi Komentator, Valentino 'Jebret' Akui Sudah Maafkan Akun Siaran Bola Live

Penelitian lain menemukan bahwa memberikan air kelapa kepada tikus dengan diabetes meningkatkan kadar gula darah dan mengurangi stres oksidatif.

Akan tetapi, diperlukan lebih banyak penelitian untuk mengkonfirmasi temuan tersebut.

Air kelapa sejatinya merupakan sumber magnesium yang baik, yang dapat meningkatkan sensitivitas insulin dan menurunkan kadar gula darah pada penderita diabetes tipe 2 dan prediabetes.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jumat, 16 April untuk Wilayah Bekasi, Depok, dan Bandung

4. Cegah batu ginjal

Minum cukup cairan membantu kita dalam pencegahan batu ginjal. Meskipun air putih adalah pilihan yang baik, tetapi penelitian menunjukkan bahwa minum air kelapa juga sangat baik.

Batu ginjal terbentuk ketika kalsium, oksalat dan senyawa lainnya bergabung membentuk kristal dalam urin.

Baca Juga: Kena Amarah Habib Rizieq, Bima Arya: Semua yang Saya Lakukan Hanya untuk Melindungi Warga yang Saya Cintai

Hal tersebut bisa membentuk batu. Namun, beberapa orang lebih rentan mengembangkan batu daripada yang lain.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x