Idul Adha 2022: Resep Rawon Daging, Dijamin Empuk dan Nikmat

- 28 Juni 2022, 12:12 WIB
Simak resep dan cara membuat rawon daging empuk dan nikmat untuk jadi menu lebaran Idul Adha 2022 mendatang.
Simak resep dan cara membuat rawon daging empuk dan nikmat untuk jadi menu lebaran Idul Adha 2022 mendatang. /Instagram.com /@luis_widarto

Bumbu halus:⁣
7 butir bawang merah⁣
4 siung bawang putih ⁣
2 butir kemiri ⁣
3 buah cabe merah besar (buang bijinya)⁣
2 cm jahe ⁣
2 cm kunyit⁣
6 buah keluwek (ambil isinya, seduh air panas)⁣
1 sdt terasi matang.⁣

Pelengkap:⁣
Toge pendek, bawang merah goreng, daun bawang, sambal & jeruk nipis.⁣

Cara membuat:⁣

Baca Juga: Holywings Jakarta Dianggap Langgar Hal Berikut, Pemprov DKI Jakarta Cabut Izin Usahanya

1. Didihkan air dalam panci, masukkan daging, daun salam & lengkuas, rebus selama 15 menit, angkat daging, potong2, saring sisa air rebusan, masukkan kembali daging dalam air rebusan, sisihkan.⁣

2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun jeruk & serai , aduk2 sampai bumbu matang, matikan api, tuang bumbu kedalam rebusan daging.⁣

3. Panaskan kembali panci berisi daging, bumbui garam & gula merah, masak sampai daging empuk & bumbu meresap, koreksi rasa, bila sudah pas matikan api, sajikan dengan pelengkap⁣.

Baca Juga: Son Ye Jin Umumkan Kehamilan, Simak Perjalanan Cintanya dengan Hyun Bin dari Awal Pertemuan hingga Menikah

Demikian resep lengkap terkait bahan dan cara pembuatan rawon daging yang lezat dan empuk. Semoga membantu.***(Ummi Aslihatun Nadiroh/Kabar Lumajang)

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x