Ilmuwan Jepang Klaim Ozon Efektif Netralisir Partikel Virus Corona

- 26 Agustus 2020, 19:00 WIB
Orang-orang tengah berjalan di jalan perkotaan di Jepang.
Orang-orang tengah berjalan di jalan perkotaan di Jepang. /PIXABAY/sofi5t

Sebuah penelitian baru-baru ini di Institut Teknologi Georgia memperlihatkan bahwa ozon mungkin efektif digunakan sebagai disinfektan untuk jubah, kacamata, dan peralatan pelindung medis lainnya.

Rumah Sakit Universitas Kesehatan Fujita, di prefektur pusat Jepang, Aichi, telah memasang generator ozon untuk mengurangi infeksi di ruang tunggu dan kamar pasien.

Baca Juga: Berharap Bisa Tangani Angka Kemiskinan di Kota Bekasi, Rahmat Effendi Bentuk Program SLRT

Universitas tersebut juga telah melakukan uji klinis atas obat avigan dari perusahaan Fujifilm Holdings (4901.T) pada pasien COVID-19.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah