Aksi Penembakan Terjadi di Ibu Kota Austria, Dua Orang Tewas

- 3 November 2020, 11:52 WIB
Ilustrasi Penembakan di Ibu Kota Austria.
Ilustrasi Penembakan di Ibu Kota Austria. /ANTARA/

Baca Juga: Mengaku Khawatir Ditangkap Setiap Buat Konten, Refly: Negara Tak Boleh Penjarakan Orang yang 'Salah'

Presiden Prancis Emmanuel Macron mengatakan, Prancis turut berduka cita bagi warga Austria dan akan terus mendukung perlawanan terhadap aksi teror di Eropa

Perdana Menteri Inggris Boris Johnson mengatakan dia sangat terkejut atas serangan itu, dan mengatakan Inggris akan tetap bersama dengan Austria.

Sedangkan Perdana Menteri Belanda, Mark Rutte menyatakan mendukung Pemerintah Austria menumpas pelaku penembakan tersebut.

Baca Juga: Siklon Tropis Goni Semakin Kuat, BMKG Minta Masyarakat Waspada karena Picu Gelombang Tinggi Perairan

"Pikiran kami tertuju pada para korban dan keluarga mereka, dan dengan pemerintah Austria dalam menangani tindakan keji ini." katanya di Twitter.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah