92 Persen Wilayah di Kota Bekasi Diklaim Sudah Zona Hijau, Ahli Wabah: Jangan Percaya dengan Istilah Zona

- 3 April 2021, 14:06 WIB
Ahli wabah Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (UI) Pandu Riono mengkritik klaim Pemkot Bekasi soal pembelajaran tatap muka.
Ahli wabah Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia (UI) Pandu Riono mengkritik klaim Pemkot Bekasi soal pembelajaran tatap muka. /ANTARA/Sugiharto Purnama/ANTARA

Pada tahap pertama, ada 110 sekolah tingkat dasar dan menengah pertama.

"92 persen zona hijau itu, berarti di RT itu sudah tidak ada kasus," ujar Rahmat Effendi.

Pembelajaran tatap muka di Kota Bekasi pun hingga saat ini masih terbatas.

Setiap sekolah yang sudah diizinkan hanya boleh membuka tiga kelas, kapasitasnya maksimal 16 siswa.

Baca Juga: AHY Dianggap Sedang Meledek Moeldoko, Pengamat: Daripada You Babak Belur, Mending Gabung Sekarang 

Pelaksanannya menerapkan protokol kesehatan yang ketat, sejak berangkat, tiba di sekolah, waktu pembelajaran sampai pulang.

"Kalau ada orang tua wali yang takut, ya enggak apa-apa, dia (siswanya) melalui daring saja, kami siapkan," tutup Rahmat Effendi***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah