Mantan Sekuriti Alih Profesi Jadi Perajin Peti Jenazah di Bekasi, Akui Kewalahan Tangani Banyaknya Pesanan

- 16 Juli 2021, 14:06 WIB
Yitno, mantan petugas keamanan yang beralih profesi menjadi pembuat peti jenazah karena tingginya permintaan di wilayah Bekasi.
Yitno, mantan petugas keamanan yang beralih profesi menjadi pembuat peti jenazah karena tingginya permintaan di wilayah Bekasi. /Muhamad Bagja/PR Bekasi/PR Bekasi

Baca Juga: Arya Saloka Kritik Kebijakan PPKM Darurat: Orang Meninggal Bukan karena Covid-19, tapi karena Stres 

Seiring permintaan peti jenazah terus meningkat, Yitno disarankan pihak Rumah Sakit dan pemesan untuk bisa lebih meningkatkan lagi produksinya.

Hal itu, katanya, demi bisa memenuhi kebutuhan peti jenazah untuk Rumah Sakit dan keluarga duka yang memesan hingga dapat terpenuhi tepat waktu.

Kasus kematian di Kabupaten Bekasi memang belakangan ini terus meningkat.

Protokol pemulasaran jenazah pasien covid-19 memang mengharuskan menggunakan peti jenazah demi mencegah penularan kepada petugas pemakaman.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x