Masih Awal Tahun, Dana Penanggulangan Banjir Jakarta RP1.5 Triliun Belum Bisa Digunakan

- 21 Februari 2021, 21:38 WIB
 Seorang warga memasak di depan rumahnya yang tergenang banjir di kawasan Kedoya Utara, Jakarta, Minggu, 21 Februari 2021. /ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/wsj
Seorang warga memasak di depan rumahnya yang tergenang banjir di kawasan Kedoya Utara, Jakarta, Minggu, 21 Februari 2021. /ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/wsj /

Secara umum, katanya, upaya mitigasi banjir yang dilakukan Gubernur Anies Baswedan beserta jajaran telah berlangsung optimal.

Salah satu daerah yang merasakan optimalnya upaya mitigasi banjir berada di kawasan Kampung Pulo, Jakarta Timur.

Pada lokasi yang menjadi langganan banjir luapan Sungai Ciliwung hampir setiap tahun itu, pada tahun ini terbebas dari banjir.

Baca Juga: Sindir Anies Baswedan Soal Banjir Jakarta, Niluh Djelantik: Mau Nangis tapi Lupa Nada

"Contoh di Kampung Pulo. Tahun lalu banjir dan Golkar pernah turun juga ke situ. Hari ini tidak terjadi banjir karena pompa nyala. Itu kuncinya," katanya.

Diketahui, sejumlah wilayah di Jakarta dan sekitarnya diterjang oleh banjir akibat curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut pada Sabtu, 20 Februari 2021 dini hari.

Banjir tersebut telah mengakibatkan lima korban meninggal dunia yang terdiri dari empat anak-anak dan satu lansia.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah