Heboh Oknum Polisi dari Tingkat Polsek hingga Polda di Jatim Diduga Edarkan Narkoba, Edi Hermanto: Innalillahi

- 11 Maret 2021, 18:25 WIB
Founder MiniGold, Edi Hermanto yang mengomentari oknum polisi di Jawa Timur yang terlibat peredaran narkoba.
Founder MiniGold, Edi Hermanto yang mengomentari oknum polisi di Jawa Timur yang terlibat peredaran narkoba. /YouTube MiniGold Indonesia

PR BEKASI - Founder MiniGold sekaligus Dirut PT. Sinergi Digital Global Mulia, Edi Hermanto berucap Innalillahi wa inna ilaihi raji'un atas dugaan keterlibatan polsek hingga polda di Jawa Timur dalam peredaran narkoba.

Sejumlah oknum kepolisian yang bertugas di Jawa Timur (Jatim) diduga terlibat dalam praktik peredaran narkoba.

Sejumlah anggota polisi yang diperiksa itu diketahui bertugas mulai dari tingkat polsek, polres hingga Polda Jawa Timur.

"Innalillahi wa innailaihi rhaji’un," cuit Edi Hermanto sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Bekasi.com dari akun Twitter resminya pada Rabu, 10 Maret 2021.

Baca Juga: Kubu Demokrat Pro Rezima Disebut Akan Dimenangkan Kemenkumham, Mahfud MD: Sejak Dulu kan Begitu

Baca Juga: Singgung Reputasi Moeldoko, Yan Harahap: Andai Dirikan Parpol Sendiri, Moeldoko Jauh Lebih Terhormat

Baca Juga: Anggap Narasi Rumah DP 0 Rupiah Hasilnya Nol Konyol, Musni Umar: Tujuannya demi Jelekkan Anies Baswedan 

Kabar terkait oknum kepolisian yang diduga terlibat dalam praktik peredaran narkoba tersebut diungkapkan oleh Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Gatot Repli Handoko.

Dia menyampaikan bahwa untuk mengungkap kasus tersebut, Polri telah mengerahkan tim gabungan yang bertujuan untuk melaksanakan penyelidikan secara mendalam.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x