Masuk Wisata Minat Khusus, Wisata Hantu Berpeluang Diminati Masyarakat Indonesia

- 13 Maret 2021, 13:32 WIB
Ilustrasi wisata hantu atau mistis bisa menjadi daya tarik bagi masyarakat Indonesia.
Ilustrasi wisata hantu atau mistis bisa menjadi daya tarik bagi masyarakat Indonesia. /PIXABAY/Kellepic/

Mereka membuat wisata hantu sebagai pengingat masa gelap (dark tourism) seperti tragedi peperangan serta genosida.

Sejarah gelap dari suatu tempat yang terjadi di masa lalu bisa dikemas jadi cerita dan pengalaman unik yang menarik untuk ditelusuri, tentunya tanpa meninggalkan edukasi mengenai cerita moral di baliknya ketika disuguhkan kepada turis.

Baca Juga: Ashanty Ceritakan Sosok Krisdayanti kepada Arsy Jelang Pernikahan Aurel: Semoga Dia Paham

Masyarakat di Indonesia yang menyukai hal-hal berbabu mistis membuat wisata jenis ini berpeluang untuk digandrungi orang-orang yang rasa ingin tahunya tergelitik.

"Apalagi budaya nenek moyang kita animisme dan dinamisme juga sangat mistis," ujar dia.

Ada banyak tempat yang berpotensi diangkat sebagai tujuan wisata hantu, yakni daerah-daerah yang punya pengalaman gelap di masa lampau, atau kawasan yang bisa dikaitkan dengan budaya serta hal-hal mistis.

Diaz Pranita berpendapat, hampir semua tempat di Indonesia pasti punya cerita yang terkait dengan hal-hal tersebut.

"Misalnya di Alas Purwo, Pelabuhan Ratu, Trunyan, Laut Selatan, serta Toraja," kata Diaz Pranita.

Baca Juga: Akui Dirinya Dulu Lebih Hina Dibanding Binatang, Yahya Waloni: Anjing dan Monyet Masih Lebih Bagus

Kendati demikian, dia mengatakan para ahli menyarankan untuk berhati-hati dalam mengembangkan tujuan wisata minat khusus ini.

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah