Ivermectin Disebut Tak Guna Sebagai Obat Terapi Covid-19, Epidemiolog: Masih Bermanfaat untuk Cacingan

- 31 Juli 2021, 08:20 WIB
Ilustrasi Ivermectin. Epidemiolog UI, dr. Pandu Riono menyoroti penggunaan Ivermectin sebagai obat terapi Covid-19.*
Ilustrasi Ivermectin. Epidemiolog UI, dr. Pandu Riono menyoroti penggunaan Ivermectin sebagai obat terapi Covid-19.* /Reuters/Benoit Tessier

Penuturannya tersebut sejalan dengan pernyataan Maria Popp dan Stephania Weibel dari Chochrane Authors yang turut diunggahnya ke Twitter.

"Bukti saat ini tidak mendukung penggunaan Ivermectin untuk mengobati atau mencegah Covid-19, kecuali jika itu adalah bagian dari uji coba acak yang dirancang dengan baik," kata Maria Popp dan Stephania Weibel.

Baca Juga: Daftar Harga Tertinggi 11 Obat Covid-19 yang Ditetapkan Kemenkes RI, Segini Harga Ivermectin dan Remdesivir

Sebagai infromasi, Ivermectin kerap digunakan sebagai alternatif obat terapi Covid-19 setelah eksprimen yang dilakukan para peneliti di Universitas Monash, Australia.

Penelitian tersebut menemukan bahwa satu dosis Ivermectin dapat menghentikan pertumbuhan virus Covid-19 pada kultur sel dalam waktu 48 jam.

Kendati demikian, temuan itu dinilai tidak cukup kuat untuk membuktikan efektivitas Ivermectin sebagai obat terapi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Elfrida Chania S

Sumber: CNA Twitter @drpriono1


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah