4 Hikmah Penting Malam Nuzulul Quran yang Jatuh pada 17 Ramadhan, Umat Islam Jangan Lewatkan

- 27 April 2021, 16:15 WIB
Ilustrasi hikmah yang terkandung dalam al-quran pada malam nuzulul quran 17 ramadhan.
Ilustrasi hikmah yang terkandung dalam al-quran pada malam nuzulul quran 17 ramadhan. /PIXABAY/cahiwak

Dengan mengingat malam Nuzulul Quran, kita akan kembali mensyukuri kehidupan dan nilai-nilai Islam yang telah dipegang.

Apalagi, jika kita membacanya setiap hari, maka akan ada keutamaan membaca Al-Quran setiap hari yang bisa didapatkan oleh umat Islam.

Baca Juga: Viral, Anak Ojol Keracunan Makanan hingga Tewas Usai Santap Takjil dari Orang Misterius

2. Mengamalkan petunjuk yang terdapat dalam Al-Quran

Wahyu pertama turun di malam Nuzulul Quran, sebagai jalan penerang umat manusia untuk membangun kehidupan lebih baik lagi.

Menjadi obat penawar bagi penderitaan yang terjadi dalam kehidupan. Jadi petunjuk kebenaran bagaimana hukum-hukum sosial yang seharusnya dibangun.

Maka dari itu, hikmah pada malam Nuzulul Quran ialah mendorong kita agar dapat belajar lagi untuk mengamalkan perintah Allah SWT.

Baca Juga: Said Didu Heran Banyak yang 'Ngamuk' karena UAS Galang Dana untuk Beli Kapal Selam Pengganti KRI Nanggala 402

3. Perintah pertama di Al-Quran terjadi saat malam Nuzulul Quran

Pertama kali Al-Quran diturunkan, yang kemudian diterima oleh Nabi Muhammad saat di Gua Hira. Malaikat Jibril menyampaikan wahyu pertama, yakni Surat Al-Alaq ayat 1-5.

Halaman:

Editor: Puji Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah