6 Program Prioritas yang Disiapkan Pemerintah untuk Peningkatan Kualitas Usaha Mikro Kecil dan Menengah

- 20 Juni 2022, 18:27 WIB
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki.
Menteri Koperasi dan UKM, Teten Masduki. /Instagram/@tetenmasduki_

4. Redesign PLUT-KUMKM (Pusat Layanan Usaha Terpadu Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah)/The New PLUT sebagai Center of Excellence (pusat keunggulan)

5. Koperasi Modern melalui Korporatisasi Pangan (Petani dan Nelayan)

6. Pengentasan Kemiskinan Ekstrem

Penyusunan program agar lebih presisi perlu memiliki data yang kuat, sehingga KemenKopUKM selama ini mengalami kesulitan dalam menyusun program prioritas.

Baca Juga: Tak Malu Banting Tulang di Stasiun Bareng Eks Napi, Angelina Sondakh: Apa Saja yang Penting Halal

Maka dari itu kini, KemenKopUKM memprioritaskan pendataan lengkap agar dapat menyusun perencanaan program evaluasi dengan lebih presisi dan menjawab apa kebutuhan UMKM.

Ia juga menuturkan bahwa mendorong implementasi program major project dengan menyediakan rantai pasok bagi daerah yang memiliki produk unggulan dan potensi permintaan produk yang besar.

Teten juga menuturkan bahwa KemenKopUKM tidak diam saja atau pasif, tetapi telah menjemput bola dengan melakukan pendekatan proaktif pada UMKM yang memiliki keunggulan domestik untuk diperbaiki, membangun ekosistem, dan rantai pasok bagi UMKM.

Baca Juga: Line Up Persita Tangerang vs Dewa United FC, Berikut LINK LIVE STREAMING Piala Presiden 2022 di Indosiar

Dalam Pengembangan kewirausahaan nasional, rasio kewirausahaan Indonesia masih 3,18 persen, untuk menjadi negara maju perlu mempersiapkan rasio kewirausahaan minimal 4 persen.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah