Hindari Makanan Ini Selama Puasa, Simak 4 Tips Lainnya agar Aman bagi Penderita Maag

- 24 April 2021, 11:35 WIB
Ilustrasi seseorang sedang mengalami maag.
Ilustrasi seseorang sedang mengalami maag. /Pixabay/DarkoDjurin/Pixabay

5. Jangan stres

Sering tidak disadari, stres adalah salah satu pemicu sakit maag.

Ketika stres tidak diadaptasi dengan baik oleh otak, hipotalamus akan mengaktifkan sistem hormonal otak yang melibatkan hypothalamic-pituitary-adrenal (HPA-Axis), yang produk akhirnya adalah hormon stres (kortisol).

Hormon ini mempunyai fungsi membalikkan keadaan normal fisiologis dari tubuh.

Hormon kortisol akan membuat peningkatan gula darah, peningkatan denyut jantung, menurunkan produksi antibodi, dan meningkatkan asam lemak dalam darah.***

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah