Jangan Berlebihan, 5 Olahraga Ini Bisa Dampak Buruk bagi Kesehatan, Salah Satunya Lari

- 20 Oktober 2020, 13:24 WIB
Ilustrasi olahraga.
Ilustrasi olahraga. /PEXELS/Snapwire

Untuk itu, disarankan pilih yoga tradisional beberapa kali seminggu untuk menyeibangkan rutinitas kardio dan angkat beban tanpa harus melakukannya di dalam studio panas.

Jogging dan berlari

Baca Juga: Diduga Melakukan Penghasutan dan Provoksi Demo Anarkistis, Tujuh Admin Medsos Dibekuk Polisi

Berlari, lari cepat, dan jogging dapat menimbukan efek penuaan jika kita melakukannya terlalau keras.

Efek gravitasi dan guncangan yang dirasakan saat berlari mempengaruhi elastiditas kulit.

"Begitu glukosa kita terserap, tubuh akan mulai membakar otot dan jaringan sehat lainya. Seiring waktu, hal ini dapat menyebabkan kulit kendur," kata pakar kebugran Jonathan Frey.

Baca Juga: Donald Trump Mengaku Akan Tinggalkan Amerika Serikat Jika Kalah dari Joe Biden

Namun, berlari dapat dilakukan selama 20 menit dalam satu hari, serta angkat beban di hari lainnya.

Disarankan melakukan peregangan secara teratur sebelum berolahraga bisa memberikan manfaat kesehatan yang maksimal.***

Halaman:

Editor: Ikbal Tawakal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x