Kemiskinan Meningkat Akibat Pandemi, 25 Persen Keluarga Israel Alami Kerawanan Pangan

- 23 September 2021, 13:25 WIB
Hampir 25 persen keluarga Israel alami kerawanan pangan akibat kemiskinan yang meningkat akibat pandemi virus Covid-19. /Jewish News Syndicate.
Hampir 25 persen keluarga Israel alami kerawanan pangan akibat kemiskinan yang meningkat akibat pandemi virus Covid-19. /Jewish News Syndicate. /

Baca Juga: Ikoy-Ikoyan Tuai Polemik, Arief Muhammad: Harusnya untuk Berbagi Kebahagiaan, Bukan Memberantas Kemiskinan

Tak sampai disitu, sebanyak 850.000 keluarga Israel telah mengalami kekurangan perumahan, Pendidikan, perawatan kesehatan dan makanan.

Dari angka tersebut, sebanyak 268.000 keluarga Israel diketahui telah jatuh ke dalam kemiskinan sejak awal pandemi virus Covid-19.***

Halaman:

Editor: Puji Fauziah

Sumber: Middle East Monitor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x