Sebanyak 25 Anggota Polisi Diperiksa Irsus, Kapolri Beberkan Alasannya

- 4 Agustus 2022, 20:11 WIB
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowoagar transparansi dan memenuhi rasa keadilan
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowoagar transparansi dan memenuhi rasa keadilan /PMJ News.com/

Sigit menjelaskan, hingga saat ini proses pemeriksaan terus dilakukan tim Inspektorat Khusus (Irsus).

Meski demikian, Kapolri belum menjelaskan detail siapa saja 25 anggota Polri tersebut yang terlibat.

Baca Juga: In The Soop Friendcation Episode 3: Jadwal Tayang, Preview hingga Link Nonton

"Proses masih terus berjalan ya," katanya sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Bekasi.com dari PMJ Kamis, 4 Agustus 2022.

Diberitakan sebelumnya, kasus meninggalnya Brigadir J, polisi telah memutuskan Bharada Richard Eliezer alias Bharada E ditetapkan sebagai tersangka.

Tersangka Bharada E disangkakan pihak kepolisian menggunakan Pasal 338 juncto Pasal 54 dan 56 KUHPidana.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah