Segera Cek! Kuota Internet Gratis Telkomsel Bulan November untuk Pelajar, Guru, dan Dosen Cair

- 16 November 2020, 08:33 WIB
ilustrasi kuota internet gratis.
ilustrasi kuota internet gratis. /Pikiran-rakyat.com

2. Pilih menu 'My Quota'.

3. Pilih menu 'Internet', bila bantuan kuota internet gratis cair, otomatis kuota internet lokal dan intenet bertambah.

4. Pilih menu ‘Multimedia,’ bila bantuan kuota internet gratis cair, otomatis muncul menu ‘Kuota Belajar’ atau ‘Kuota Belajar Kemendikbud'.

Pemberiaan kuota internet gratis dari Kemendikbud bertujuan untuk meringankan biaya pemakian kuota sebagai akibat masih diterapkannya sistem sekolah yang melakukan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ).

Sehingga penerima kuota internet gratis dari Kemendikbud adalah para pelajar, mahasiswa, guru, dan dosen yang aktif.

Baca Juga: Sindir Ketegasan Pemerintah, Muhammadiyah: Pedagang Pasar Diuber, Elite Dibiarkan Langgar Prokes 

Baca Juga: Tersisa 2.9 Juta Kuota! Pendaftaran Banpres Rp2.4 Juta Diperpanjang, Catat Syarat dan Cara Daftarnya

Besaran Kuota yang Diterima

Berikut jumlah kuota yang diterima oleh pelajar, guru, dan dosen:

PAUD, mendapatkan kuota gratis sebesar 20 GB/bulan dengan kuota utama sebesar 5 GB/bulan dan kuota belajar sebesar 15 GB/bulan.

Halaman:

Editor: M Bayu Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah